Berpegang Teguh dengan al-Qur’an

Berpegang teguh dengan dalil al-Kitab dan as-Sunnah merupakan salah satu kaidah dan prinsip penting dalam beragama. Hal ini telah diungkapkan pula oleh Imam Abu Bakr bin Abi Dawud rahimahullah (wafat 316 H) dalam Manzhumah Haa-iyah-nya, beliau berkata, “Berpegang-teguhlah dengan tali Allah dan ikutilah petunjuk. Dan janganlah kamu menjadi pelaku kebid’ahan mudah-mudahan kamu beruntung.” Yang dimaksud ‘tali Continue reading

Aqwal Dzawil ‘Irfan

Bismillah. Alhamdulillah berikut ini kami sajikan sebuah tautan untuk mengunduh pdf kitab dalam ilmu aqidah yang membahas seputar hakikat iman dan bantahan bagi sebagian orang yang menyimpang. Kitab ini berjudul : Aqwal Dzawil ‘Irfan fi anna A’mal Jawarih Dakhilatun fi Musammal Iman (ucapan-ucapan para ulama yang menjelaskan bahwa amal anggota badan adalah bagian dari iman) Continue reading