Rasa Malu

Bismillah. Imam Bukhari rahimahullah meriwayatkan dengan sanadnya dari Abu Hurairah radhiyallahu’anhu, bahwa Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda : الإيمان بضع وستون شعبة والحياء شعبة من الإيمان “Iman terdiri dari enam puluh lebih cabang; dan rasa malu merupakan salah satu cabang keimanan.” (HR. Bukhari no. 9) Rasa malu adalah amalan hati yang memiliki pengaruh terhadap Continue reading

Tanda Orang Bahagia

Bismillah. Pelajaran penting dari mukadimah risalah Qawa’id Arba’ karya Syaikh Muhammad at-Tamimi rahimahullah diantaranya adalah tiga tanda orang yang bahagia : bersyukur ketika diberi nikmat, sabar ketika diberi cobaan/musibah, dan beristighfar ketika terjerumus dalam perbuatan dosa. Apabila kita telah menyadari bahwa hidup di dunia adalah sementara maka sesungguhnya kewajiban setiap hamba adalah beribadah kepada Allah Continue reading

Sholat Tanpa Hati

Bismillah. Syaikh Muhammad at-Tamimi rahimahullah berkata : اعلم أرشدك الله لطاعته، وأحاطك بحياطته، وتولاك في الدنيا والآخرة، أن مقصود الصلاة وروحها ولبها هو إقبال القلب على الله تعالى فيها، فإذا صليت بلا قلب فهي كالجسد الذي لا روح فيه “Ketahuilah, semoga Allah membimbingmu untuk taat kepada-Nya dan meliputimu dengan penjagaan-Nya serta memberi pertolongan kepadamu di Continue reading

Nasihat Jabir

Bismillah. Sahabat Jabir bin Abdillah radhiyallahu’anhu memberikan nasihat : إذَا صُمْتَ فَلْيَصُمْ سَمْعُك وَبَصَرُك وَلِسَانُك عَنِ الْكَذِبِ وَالْمَآثِمِ، وَدَعْ أَذَى الْخَادِمِ، ولْيَكُنْ عَلَيْك وَقَارٌ وَسَكِينَةٌ يَوْمَ صِيَامِكَ، وَلاَ تَجْعَلْ يَوْمَ فِطْرِكَ وَيَوْمَ صِيَامِكَ سَوَاءً “Apabila kamu berpuasa hendaklah berpuasa juga pendengaranmu, penglihatanmu, dan lisanmu dari berdusta atau berbuat dosa, dan tinggalkanlah perilaku menyakiti pembantu. Hendaklah Continue reading

Bulan Menebar Kebaikan

Bismillah. Ramadhan semakin dekat di hadapan kita. Bulan yang sangat dinantikan oleh kaum beriman. Mereka yang mengharapkan perjumpaan dengan Allah dan keindahan surga-Nya. Bulan di mana orang-orang berlomba menebar kebaikan dan meraup ganjaran amal ketaatan. Memperbanyak kebaikan di bulan Ramadhan bukan perkara yang sepele. Banyak orang yang telah dipertemukan oleh Allah dengan bulan Ramadhan selama Continue reading

Rem dan Gas dalam Hidup

Bismillah… Diantara pelajaran aqidah yang sangat berharga adalah apa yang dikenal oleh para ulama dalam pembahasan ibadah dengan istilah khauf dan roja’. Khauf yaitu rasa takut kepada Allah dan hukuman-Nya. Adapun roja’ maksudnya harapan kepada Allah dan rahmat serta ampunan-Nya. Ibadah kepada Allah tidak boleh lepas dari kedua unsur ini; takut dan harapan. Digambarkan keduanya Continue reading

Ketetapan ar-Rahman

Bismillah. Diantara perkara yang tidak boleh diragukan oleh seorang muslim adalah bahwa kebenaran yang datang dari Allah pasti akan mendapatkan kemenangan dan kejayaan, walaupun dalam perjalanan ia sering berhadapan dengan pendustaan dan penolakan-penolakan. Ibnul Qayyim rahimahullah berkata dalam Nuniyah-nya : والحق منصور وممتحن فلا … تعجب فهذي سنة الرحمن Kebenaran ini pasti ditolong dan tetap Continue reading

Bersandar kepada Allah

Bismillah. Alhamdulillah; segala puji bagi Allah Rabb seru sekalian alam. Salawat dan salam semoga terlimpah kepada nabi kita Muhammad, para sahabatnya dan pengikut setia mereka. Amma ba’du. Salah satu sifat yang mengangkat kedudukan seorang hamba di hadapan Allah adalah ketergantungan hatinya kepada Allah semata. Sebagaimana di bagian awal surat al-Anfal ketika Allah menggambarkan diantara sifat Continue reading