Tanda Orang Bahagia

Bismillah. Pelajaran penting dari mukadimah risalah Qawa’id Arba’ karya Syaikh Muhammad at-Tamimi rahimahullah diantaranya adalah tiga tanda orang yang bahagia : bersyukur ketika diberi nikmat, sabar ketika diberi cobaan/musibah, dan beristighfar ketika terjerumus dalam perbuatan dosa. Apabila kita telah menyadari bahwa hidup di dunia adalah sementara maka sesungguhnya kewajiban setiap hamba adalah beribadah kepada Allah Continue reading

Sholat Tanpa Hati

Bismillah. Syaikh Muhammad at-Tamimi rahimahullah berkata : اعلم أرشدك الله لطاعته، وأحاطك بحياطته، وتولاك في الدنيا والآخرة، أن مقصود الصلاة وروحها ولبها هو إقبال القلب على الله تعالى فيها، فإذا صليت بلا قلب فهي كالجسد الذي لا روح فيه “Ketahuilah, semoga Allah membimbingmu untuk taat kepada-Nya dan meliputimu dengan penjagaan-Nya serta memberi pertolongan kepadamu di Continue reading

Ketulusan Iman

Bismillah. Iman adalah perkara yang paling berharga dalam hidup kaum mukminin. Karena dengan iman itulah hidupnya menjadi berarti dan membuahkan kebahagiaan. Iman itu harus selalu dijaga sepanjang waktu. Oleh sebab itu orang-orang beriman merutinkan dzikirnya kepada Allah. Orang beriman menegakkan sholat dengan hati dan anggota badan mereka. Mereka berupaya memurnikan amal dan ibadahnya kepada Allah. Continue reading

Poros Ibadah

Bismillah. Para ulama menyampaikan penjelasan yang sangat gamblang tentang ibadah. Diantaranya adalah definisi ibadah yang populer dari Ibnu Taimiyah rahimahullah; bahwa ibadah ialah suatu ungkapan yang luas meliputi segala ucapan dan perbuatan yang dicintai dan diridhai oleh Allah; yang lahir maupun batin. Ibnul Qayyim rahimahullah pun memberikan keterangan yang indah; bahwa ibadah itu berporos pada Continue reading

Bersama al-Fatihah

Bismillah. Alhamdulillah yang dengan segala nikmat-Nya kita masih diberikan kesempatan untuk bertaubat dan memperbaiki amal dan sisa umur kita dalam ketaatan. Surat al-Fatihah; sebuah surat yang selalu kita baca di dalam sholat kita. Tidak kurang setiap hari kita membaca atau mendengarkan bacaannya minimal 17 kali di dalam sholat wajib. Hal ini menunjukkan betapa besar manfaat Continue reading

Tauhid Uluhiyah

Bismillah. Sebagaimana telah dijelaskan oleh para ulama bahwa tauhid merupakan pemurnian ibadah untuk Allah semata dan meninggalkan syirik. Segala bentuk ibadah hanya boleh ditujukan kepada Allah. Beribadah kepada Allah tetapi juga mempersembahkan sebagian ibadah yang lain kepada selain Alllah adalah syirik. Inilah hakikat tauhid yang menjadi muatan utama dakwah islam yang diserukan oleh para nabi Continue reading

Astaghfirullah…

Bismillah. Diantara pelajaran dan nasihat penting yang disampaikan oleh para ulama adalah wajibnya kita untuk menyadari kekurangan dan aib-aib diri kita dalam menghamba dan menunaikan kewajiban agama. Hal ini disebut dengan istillah muthola’atu ‘aibin nafsi wal ‘amal; artinya menelaah aib pada diri dan amal perbuatan. Kita diajari untuk meyakini dan mengamalkannya. Sebagaimana diisyaratkan dalam doa Continue reading

Ibadah, Iman, Tauhid, dan Islam

Bismillah. Para ulama menjelaskan bahwa ibadah adalah perendahan diri kepada Allah dengan dilandasi kecintaan dan pengagungan dengan melaksanakan perintah-Nya dan menjauhi larangan-larangan-Nya. Ibadah mencakup segala ucapan dan perbuatan yang dicintai oleh Allah; baik yang tampak/lahir maupun yang tersembunyi/batin. Ibadah bisa dengan lisan, dengan hati, dan bisa juga dengan anggota badan. Para ulama juga menjelaskan bahwa Continue reading

Seri Faidah Mengenal Tauhid # 1

Kandungan Kitab Tauhid : Syaikh Abdul Karim al-Khudhair hafizhahullah berkata : موضوع كتاب التوحيد في الجملة: توحيد العبادة -توحيد الألوهية-؛ نظراً لمسيس الحاجة إليه، فالإمام -رحمة الله عليه- رأى أن الحاجة ماسَّة في عصره إلى تحقيق هذا التوحيد، وأن الناس من أهل زمانه أخلوا بهذا التوحيد حتى شابهوا من وجوه من بُعث فيهم الرسول -عليه الصلاة Continue reading