Obat Lemah Iman

Bismillah. Imam al-Ajurri rahimahullah meriwayatkan dari Umair bin Habib seorang sahabat Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam, bahwa beliau berkata, “Iman bertambah dan berkurang.” Ada yang bertanya kepadanya, “Seperti apa itu bertambah dan berkurangnya?” beliau pun menjawab, “Apabila kita mengingat Allah ‘azza wa jalla, memuji-Nya, dan takut kepada-Nya, itulah bertambahnya iman. Namun apabila kita lalai atau Continue reading

Sejenak Bersama ‘Alhamdulillah’

Bismillah, wa bihi nasta’iinu. Ucapan alhamdulillah selalu kita dengar dan bahkan kita baca. Setiap kali di dalam sholat minimal 17 kali dalam sehari semalam kita membacanya. Setiap kali seusai sholat kita pun dianjurkan membaca ‘alhamdulillah’ dalam dzikir setelah sholat sebanyak 33 kali. Bahkan setiap bangun tidur pun kita dianjurkan berdoa ‘alhamdulillahilladzi ahyaanaa’ dst.