Bismillah. Insya Allah akan diadakan daurah ringkasan ilmu kaidah bahasa arab dengan membahas ilmu nahwu, shorof, dan praktek baca kitab. Acara ini terbuka untuk umum, putra/putri dan gratis.
Meniti Jejak Generasi Terbaik
Bismillah. Insya Allah akan diadakan daurah ringkasan ilmu kaidah bahasa arab dengan membahas ilmu nahwu, shorof, dan praktek baca kitab. Acara ini terbuka untuk umum, putra/putri dan gratis.
Bismillah. Bersama ini kami umumkan nama-nama pendaftar yang lolos seleksi tertulis penerimaan santri baru program Ma’had al-Mubarok angkatan ke-4 tahun ajaran 1437-1438 H.
Bismillah. Tidaklah diragukan tentang pentingnya bahasa arab dalam memahami ilmu agama ini. Oleh sebab itu para ulama memberikan perhatian besar terhadapnya. Sampai-sampai khalifah Umar bin Khaththab radhiyallahu’anhu berkata, “Pelajarilah bahasa arab. Sesungguhnya ia merupakan bagian penting di dalam agama kalian.”
Bismillah. Kaum muslimin yang dirahmati Allah, berikut ini kami sajikan informasi kegiatan pelatihan fikih mu’amalah kontemporer bersama Ustadz Ammi Nur Ba’its hafizhahullah.
Bismillah. Dengan memohon taufik kepada Allah Insya Allah akan diadakan daurah/kajian intensif akhir pekan :
Bismillah. Berkaitan dengan liburan Ramadhan 1435 H dan berakhirnya kegiatan belajar mengajar semester 2 tahun ajaran 1434-1435 H, dengan ini Ma’had al-Mubarok mengucapkan terima kasih sebesar-besarnya kepada segenap pengajar, pengurus, donatur, takmir masjid, santri serta mustami’ yang sudah berperan serta dalam kegiatan ta’lim dan dakwah Ma’had al-Mubarok. Teriring doa kepada Allah semoga Allah memberikan balasan Continue reading
Dengan nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang. Ikutilah… Daurah ‘Langkah Cepat Untuk Bisa Membaca Kitab Arab’ Panduan : Kitab at-Tas-hil Fi Ma’rifati Qawa’id Lughoh at-Tanzil Sifat : Terbuka Untuk Umum, Khusus Putra Syarat : Muslim, Bisa Membaca al-Qur’an
oleh : Syaikh Abdul Aziz ar-Rajihi hafizhahullah فإن الأخ الشيخ صالح العصيمي لا نعلم عنه إلا خيرًا، وهو من أهل السنة والجماعة ومن أهل العلم، فننصحكم من أن تستفيدوا من دروسه ومحاضراته ودوراته العلمية، ونسأل أن ينفع به “Sesungguhnya saudara kami Syaikh Shalih al-‘Ushaimi, tidaklah kami mengetahui beliau kecuali kebaikan, beliau adalah salah satu bagian Continue reading