Mega Proyek Kejahatan

Bismillah. Salah satu tujuan agung dakwah Islam adalah memberantas segala bentuk kezaliman. Di dalam pernyataan para pendiri bangsa ini pun telah ditegaskan bahwa segala bentuk penjajahan harus dihapuskan. Kezaliman dalam agama Islam merupakan bentuk kejahatan yang bertingkat-tingkat. Para ulama membagi ada 3 bentuk kezaliman; zalim terhadap diri sendiri -dengan berbuat dosa dan tidak menunaikan hak Continue reading

Rahasia Ushul Tsalatsah

Bismillah. Diantara risalah aqidah yang sering dikaji oleh para ulama adalah Ushul Tsalatsah karya Syaikh Muhammad at-Tamimi rahimahullah. Syaikh Khalid al-Mushlih hafizhahullah menjelaskan kepada kita mengenai salah satu faidah dan ‘rahasia’ keistimewaan kitab atau risalah tersebut. Beliau mengatakan : وأكثر من ذكر الأدلة في ثنايا هذه الرسالة المباركة، ليتبين بذلك أن ما يدعو إليه منبثق Continue reading

Ramadhan al-Mubarok 1444 H

Bismillah. Alhamdulillah kembali terbuka kesempatan untuk mendukung kegiatan dakwah masyarakat di Masjid Jami’ al-Mubarok YAPADI. Kegiatan dakwah dan ibadah di bulan suci Ramadhan 1444 H. Bentuk kegiatan : Total Anggaran : Rp.141.545.000 (seratus empat puluh satu juta lima ratus empat puluh lima ribu rupiah) Dukungan bisa disalurkan melalui rekening donasi resmi Yayasan Pangeran Diponegoro : Continue reading

Ketetapan ar-Rahman

Bismillah. Diantara perkara yang tidak boleh diragukan oleh seorang muslim adalah bahwa kebenaran yang datang dari Allah pasti akan mendapatkan kemenangan dan kejayaan, walaupun dalam perjalanan ia sering berhadapan dengan pendustaan dan penolakan-penolakan. Ibnul Qayyim rahimahullah berkata dalam Nuniyah-nya : والحق منصور وممتحن فلا … تعجب فهذي سنة الرحمن Kebenaran ini pasti ditolong dan tetap Continue reading