AmalIbadahIlmuManhajMutiara HikmahNasehatSalaf

Beribadah Tanpa Ilmu

oleh : Syaikh Abdurrazzaq al-Badr hafizhahullah

Syaikh berkata :

قال عمر بن عبد العزيز رحمه الله : « مَنْ عَمِلَ بِغَيْرِ عِلْمٍ كَانَ مَا يُفْسِدُ أَكْثَرَ مِمَّا يُصْلِحُ » الزهد للإمام أحمد (1/301).
صدق رحمه الله وهل فشت البِدع والأهواء والضَّلالات في المجتمعات إلَّا بسبب اشتغال كثير من النَّاس بالعبادة بلا علم ولاهدى

Umar bin Abdul Aziz rahimahullah mengatakan, “Barangsiapa yang mengerjakan suatu amal tanpa dasar ilmu maka apa-apa yang dia rusak pasti lebih banyak daripada apa-apa yang dia perbaiki.” (az-Zuhd karya Imam Ahmad, 1/301)

Sungguh benar ucapan beliau –rahimahullah-, bukankah tersebarnya bid’ah-bid’ah, hawa nafsu/penyimpangan, dan kesesatan-kesesatan di tengah masyarakat itu semuanya terjadi tidak lain karenaa banyak orang yang menyibukkan dirinya dengan ibadah yang tidak dilandasi dengan ilmu dan petunjuk/tuntunan.

Sumber : http://al-badr.net/muqolat/2671

r (48)

Redaksi

Redaksi al-mubarok.com dikelola oleh relawan dan pegiat dakwah Masjid Jami' al-Mubarok (MJM) YAPADI Yogyakarta

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *