Mahasiswa Pilihan

Bismillah. Ada banyak tipe mahasiswa yang bisa kita jumpai di tengah kehidupan kampus. Ada mahasiswa yang hari-harinya hanya larut dalam hobi dan kegiatan tanpa makna. Ada pula mahasiswa yang sibuk dengan berbagai organisasi hingga lupa tugas kuliah ataupun belajar agama. Namun ada juga sebagian mahasiswa yang diberi taufik oleh Allah untuk mengenali agamanya dan berusaha Continue reading

Tanda Kehancuran

Bismillah. Sebagaimana dijelaskan di dalam hadits sahih bahwa diantara tanda dekatnya hari kiamat adalah ketika ilmu dicabut oleh Allah, dan dicabutnya ilmu adalah dengan wafatnya para ulama. Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda : إنَّ بيْنَ يَدَيِ السَّاعَةِ لَأَيّامًا، يَنْزِلُ فيها الجَهْلُ، ويُرْفَعُ فيها العِلْمُ، ويَكْثُرُ فيها الهَرْجُ والهَرْجُ: القَتْلُ “Sesungguhnya menjelang hari kiamat itu Continue reading

Keutamaan Ilmu

Bismillah. Salah seorang ulama besar masa silam yaitu Imam az-Zuhri rahimahullah mengatakan : “Tidaklah Allah diibadahi dengan sesuatu yang lebih utama daripada ilmu.” Riwayat ini dibawakan oleh Abu Nu’aim dalam al-Hilyah (dikutip dari Taisirul Wushul Syarh Tsalatsah al-Ushul karya Syaikh Abdul Muhsin al-Qasim, cet. 3 hal. 16) Dalam nasihat yang ringkas ini beliau ingin menunjukkan Continue reading

Memperkuat Iman

Bismillah. Salah satu perkara yang bermanfaat untuk dipahami oleh seorang muslim adalah memahami perkara-perkara dan sebab-sebab yang bisa memperkuat imannya. Sebagaimana diterangkan para ulama bahwa iman bisa bertambah dan berkurang. Bertambah dengan melakukan ketaatan dan menjadi berkurang atau merosot akibat melakukan maksiat. Hasan al-Bashri rahimahullah berkata, “Bukanlah iman itu dengan berangan-angan atau sekedar memperindah penampilan. Continue reading

Hadiah Istimewa

Bismillah. Tidaklah bersyukur kepada Allah orang yang tidak pandai berterima kasih kepada sesama. Salah satu bentuk syukur adalah dengan menceritakan nikmat itu dan mendoakan kebaikan bagi orang lain yang telah membantu kita atau berbuat baik kepada kita. Beberapa waktu lalu, Redaksi www.al-mubarok.com mendapatkan hadiah 2 paket kitab ulama. Keduanya karya Imam Ibnu Qayyim rahimahullah. Pertama; Continue reading

10 Manfaat Ilmu Agama

Bismillah. Alhamdulillah menjadi muslim adalah nikmat yang sangat besar dan wajib untuk kita syukuri. Nikmat hidayah inilah yang menjadi kunci utama masuk ke dalam surga serta meraih kebahagiaan hakiki di dunia dan di akhirat. Saudaraku yang dirahmati Allah, ilmu agama merupakan bekal kehidupan yang kita butuhkan untuk menghadapi berbagai bentuk ujian dan keadaan hidup. Dalam Continue reading

10 Istilah Penting

Bismillah. Ilmu tauhid adalah ilmu yang sangat penting di dalam Islam. Ia bagaikan pondasi dalam sebuah bangunan dan pokok serta akar dari sebatang pohon. Keteguhan aqidah tauhid merupakan kunci kebaikan agama seorang insan. Allah berfirman (yang artinya), “Dan tidaklah Aku ciptakan jin dan manusia melainkan supaya mereka beribadah kepada-Ku.” (adz-Dzariyat : 56) Berikut ini kami Continue reading

10 Langkah Belajar Islam

Bismillah. Saudaraku yang dirahmati Allah, tidaklah samar bagi kita tentang pentingnya belajar ilmu agama Islam, sebab dengan ilmu itulah seorang muslim melandasi ibadah dan ketaatannya kepada Allah. Sebagian ulama terdahulu berkata, “Barangsiapa yang melakukan amal tanpa ilmu niscaya apa-apa yang dia rusak lebih banyak daripada apa-apa yang dia perbaiki.” Berikut ini ada sekitar 10 langkah Continue reading

Penjelasan Keutamaan Islam

Bismillah. Mengenal keutamaan agama Islam merupakan perkara yang sangat penting bagi kita. Salah satu kitab yang menjelaskan seputar keutamaan Islam adalah Fadhlul Islam karya Syaikh Muhammad at-Tamimi rahimahullah. Kitab ini telah mendapatkan perhatian dari para ulama aqidah. Terbukti dengan banyaknya syarah/penjelasan yang mereka berikan untuknya baik dalam bentuk ceramah maupun tulisan. Salah satunya adalah kitab Continue reading